Kamis, 22 November 2012

pantaskah aku?



   Mendengar kata cinta, sebagai seorang manusia waras pasti kita ingin  dicintai oleh seseorang bukan?

 

      Tapi permasalahannya sekarang adalah apakah kita layak dicintai??

 

       Jangan hanya menuntut orang lain mencintai dan menyayangi kita sementara kita sendiri tidak membuat diri kita menjadi seseorang yang pantas disayangi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar